Pixel

Wednesday, October 6, 2010

10 Remake Film Eropa dan Asia Terbaik

(Pixel.Indo) Tidak sedikit sineas Hollywood yang melakukan remake film-film Eropa dan Asia. Di antara film-film itu ada yang mendapat kritik positif, namun juga tidak sedikit yang malah dicemooh. Nah... berikut 10 film pilihan terbaik hasil "Remake Film Eropa dan Asia". Cekidott!!!

1) Let Me In (2010) - Let the Right One In (2008)


2) Some Like It Hot (1959) - Fanfaren der Liebe (1952)


3) 12 Monkeys (1996) - La Jetee (1962)


4) The Magnificent Seven (1960) - The Seven Samurai (1954)


5) Scent of a Woman (1992) - Profumo di Donna (1974)


6) Solaris (2002) - Solyaris (1972)


7) The Departed (2006) - Infernal Affairs (2002)


8) A Fistful of Dollars (1964) - Yojimbo (1961)


9) The Birdcage (1996) - La Cage aux Folles (1978)


10) Funny Games (2007) - Funny Games (1997)



"Let Me In" yang menduduki peringkat pertama "Remake Film" adalah hasil garapan sutradara Matt Reeves yang dirilis tahun 2010. Film tersebut merupakan remake dari film Swedia yang berjudul "Let the Right One In". Film tersebut menampilkan kisah bocah 12 tahun yang berteman dengan vampire.

Disimak dari sudut pandang cerita, Matt yang sebelumnya sukses lewat "Cloverfield" tidak banyak melakukan perubahan. Matt hanya saja memilih New Mexico, Amerika Serikat sebagai setting-nya kali ini. Sementara, "Let the Right One In" menampilkan Stockholm sebagai setting.

"Let Me In" yang dibintangi Kodi Smit McPhee mendapat sambutan positif dari kritikus film. Menurut Rotten Tomatoes, dari total 126 review film yang ada, hanya 87% yang memberikan review positif.

Don't miss another news!!!



0 komentar:

Post a Comment

Click here now!!!

"SIGN UP NOW FOR $"
Pixel
Pixel